kievskiy.org

8 Lokasi Vaksin Booster Terbaru di Area CFD DKI Jakarta, Cek Jadwal dan Syarat Daftarnya

Ilustrasi pemberian vaksin booster.
Ilustrasi pemberian vaksin booster. /Antara/Muhammad Iqbal

PIKIRAN RAKYAT - Terangkum 8 lokasi vaksin booster terbaru di Car Free Day (CFD) wilayah DKI Jakarta, yang berlaku pada 31 Juli 2022.

Jangan lewatkan informasi lokasi vaksin booster dalam artikel ini, yang bisa digunakan untuk pilihan masyarakat DKI Jakarta.

Diketahui, berbagai lokasi vaksin booster di area CFD DKI Jakarta pada 31 Juli 2022 itu, memberikan kesempatan memperoleh jenis vaksin yang beragam, seperti Moderna, Pfizer, Sinovac, dan AstraZeneca.

Baca Juga: 50 Twibbon Tahun Baru Islam 1444 H, Cocok Jadi Status di Facebook, Instagram, dan WA

Berikut lokasi vaksin booster yang berada di area CFD pada Minggu, 31 Juli 2022.

1. Monas
Lokasi: Pintu Lenggang Monas Jakarta IRTI Jadwal vaksin: pukul 09.00-13.00 WIB
Jenis vaksin: Sinovac dan Pfizer
Pendaftaran: https://vaksinasi-corona.jakarta.go.id

2. CFD Bundaran HI
Lokasi: depan Wisma Nusantara Thamrin
Jadwal vaksin: 06.00-10.00 WIB
Jenis vaksin: Moderna, Pfizer, Sinovac, dan AstraZeneca
Pendaftaran: https://vaksinasi-corona.jakarta.go.id

Baca Juga: Tiga Lokasi Penukaran E-Ticket Persib Bandung vs Madura United, Salah Satunya di Sekretariat Bomber

3. Taman Lapangan Benteng
Lokasi: Pasar Baru, Sawah Besar, Jakarta Pusat
Jadwal vaksin: 08.00-12.00 WIB
Jenis vaksin: Moderna, Pfizer, Sinovac, dan AstraZeneca
Pendaftaran: https://vaksinasi-corona.jakarta.go.id

4. Terowongan Kendal
Lokasi: Jalan Kendal, Dukuh Atas, Menteng, Jakarta Pusat
Jadwal vaksin: 14.00-18.00 WIB
Jenis vaksin: Moderna, Pfizer, Sinovac, dan AstraZeneca
Pendaftaran: https://vaksinasi-corona.jakarta.go.id

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat