kievskiy.org

5 Cara Obati Bruntusan dengan Bahan Alami, Jerawat Pasir yang Membandel Hilang

Ilustrasi jerawat.
Ilustrasi jerawat. /Pexels/Anna Nekrashevich

PIKIRAN RAKYAT - Bruntusan atau jerawat pasir merupakan salah satu masalah wajah yang sangat menganggu.

Pasalnya, jerawat jenis itu timbul secara banyak dan bersamaan di wajah.

Bruntusan merupakan jerawat-jerawat kecil kemerahan, yang bahkan dapat menimbulkan sensasi gatal bahkan perih apalagi saat berkeringat.

Maka tidak jarang, bruntusan sangat berpotensi menjadi iritasi.

Baca Juga: 8 Tanda Kamu Sedang Stres Berat, Salah Satunya Muncul Jerawat

Ada beberapa cara alami yang bisa dilakukan untuk menghilangkan bruntusan di wajah secara alami.

Dilansir Pikiran-Rakyat.com dari kanal YouTube Dokter Saddam Ismail, berikut caranya:

1. Lidah Buaya

Lidah buaya yang digunakan bukan kulitnya tapi di dalamnya, yaitu gel lidah buaya.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat