kievskiy.org

Ingin Punya Ingatan Fotografis yang Langka dan Istimewa? Berikut 4 Cara untuk Bisa Mendapatkannya

Ilustrasi otak.
Ilustrasi otak. /Raman Oza/Pixabay

PIKIRAN RAKYAT – Penelitian menunjukkan bahwa ingatan fotografis lebih jarang dimiliki manusia. Ingatan fotografis juga dikaitkan dengan tingkat kecerdasan seseorang yang lebih tinggi.

Ingatan fotografis bekerja dengan cukup unik dan memiliki ketajaman yang lebih unggul. Dengan ingatan fotografis, gambar objek disimpan dalam ingatan jangka pendek atau jangka panjang.

Orang yang memiliki ingatan fotografis dapat memejamkan mata dan melihat objek di mata batinnya, sejelas seolah-olah mereka telah mengambil foto.

Baca Juga: Tak Mau Dirajam hingga Mati oleh Taliban, Seorang Wanita Afghanistan Lebih Memilih Gantung Diri

Oleh karena itu, ingatan ini bahkan bisa bertahan berhari-hari atau berminggu-minggu setelah melihat objek tersebut.

Banyak orang ingin memiliki ingatan fotografis, sayangnya tidak semua orang punya kemampuan ingatan ini dari lahir.

Namun, ada beberapa metode untuk melatih pikiran Anda untuk bisa mengingat dengan menggunakan ingatan fotografis. Berikut cara untuk melatihnya:

Baca Juga: Wamenkes: Penjualan Obat Sirup Dihentikan Sementara Selama Investigasi Kasus Gagal Ginjal Akut pada Anak

1. Meningkatkan ingatan secara umum

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat