kievskiy.org

Di WEF 2020 Aktivis Iklim Singgung Kebakaran Hutan Australia, Donald Trump: Ini Tentang Ekonomi, Bodoh

Aktivis Iklim Asal Swedia Greta Thunberg (17) saat berpidato di Forum Ekonomi Dunia di Kota Davos, Swiss
Aktivis Iklim Asal Swedia Greta Thunberg (17) saat berpidato di Forum Ekonomi Dunia di Kota Davos, Swiss / The New York Times The New York Times

PIKIRAN RAKYAT – Selama satu dekade terakhir Planet Bumi mengalami perubahan iklim yang cukup ekstrem.

Perubahan iklim yang ekstrem dapat dirasakan dampaknya pada sejumlah negara di dunia.

Pada tahun lalu misalnya, Indonesia dilanda musim kemarau yang berkepanjangan membuat sejumlah daerah mengalami kekeringan dan krisis air hingga menyebabkan kebakaran hutan.

Baca Juga: Teh Tawar yang Manfaatnya Tidak ‘Pahit’

Bencana yang melanda Indonesia nyatanya belum berhenti, memasuki musim penghujan yang dimulai sejak Nobember 2019 silam hingga memasuki awal Bulan Januari 2020 Indonesia di guyur hujan dengan intensitas tinggi yang menyebakan terjadinya bencana banjir.

Bencana kemudian bergeser ke daratan Australia yang merupakan tetangga Indonesia.

Kemarau panjang yang pernah melanda Indonesia berubah menjadi suhu panas yang ekstrem saat memasuki daratan Australia.

Baca Juga: Pascaumumkan 4 Tersangka, KPK Panggil Staf KPU

Suhu panas yang melanda wilayah Australia menyebabkan kebakaran hutan yang dahsyat.

Sebanyak 28 orang tewas dan satu miliar hewan yang di antaranya terdiri dari hewan endemik konservasi mati akibat bencana kebakaran hutan yang melanda negeri kanguru itu.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat