kievskiy.org

Di Tengah Kabar Kesehatan Kim Jong-un, Terkuak Hubungan Korea Utara dan Tiongkok yang Sedikit Retak

Ilustrasi Bendera Tiongkok dan Korea Utara
Ilustrasi Bendera Tiongkok dan Korea Utara /IC via Global Times IC via Global Times

PIKIRAN RAKYAT - Beberapa hari ini kabar kondisi kesehatan Pemimpin Tertinggi Korea Utara Kim Jong-un banyak dibicarakan.

Kim Jong-un diyakini tengah berada dalam kondisi yang tidak baik bahkan isu kematiannya pun mencuat.

Ditengah isu tak menyenangkan itu, hubungan Korea Utara dan Tiongkok dikabarkan sempat meregang.

Baca Juga: Ceritakan soal Akun Instagramnya yang Hilang 12 Kali ke Raffi Ahmad, Nikita Mirzani: Ada Orang Iseng

Tiongkok dan Korea Utara diketahui memiliki hubungan yang sangat baik selama beberapa dekade, namun tampaknya sempat mengalami keregangan.

Beijing dikabarkan mengecam tindakan Pyongyang dan menilai negara itu telah mengkhianati prinsip nilai komunis.

Seorang mantan asisten Presiden Korea Utara pada akhir pekan lalu mengklaim kondisi Kim Jong-un yang berada dalam keadaan koma.

Baca Juga: Kasus Penembakan di Kelapa Gading, 12 Tersangka Berhasil Diringkus Kepolisian

Ia juga mengkonfirmasi jika saudara perempuan dari pemimpin tertinggi Korea Utara itu, yakni Kim Yo-jong diberikan kekuasaan untuk memerintah.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat