kievskiy.org

Joe Biden Menang, Media Tiongkok Sebut Kebijakan AS akan Lebih Dewasa Ketimbang Trump

ILUSTRASI hubungan AS-Tiongkok.*
ILUSTRASI hubungan AS-Tiongkok.* /pixabay pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Joe Biden akhirnya terpilih menjadi Presiden Amerika Serikat ke-46 setelah menguasai electoral college dan popular vote dalam Pemilu pada Selasa 3 November 2020 lalu.

Joe Biden mungkin tampak memiliki karakter yang jauh berbeda dengan petahana, Donald Trump.

Dari perspektif Tiongkok, Joe Biden kemungkinan meredakan ketegangan lewat kebijakan yang 'lebih dewasa' namun tak banyak berubah soal sengketa.

Baca Juga: Ayu Ting Ting Diterpa Isu Putus, Abdul Rozak Justru Bocorkan Sudah Lakukan Pertemuan 2 Keluarga

Media pemerintah Tiongkok, Global Times mengatakan kalau Joe Biden akan membuat kedua negara memasuki 'periode penyangga'.

Joe Biden mungkin akan sedikit meredakan ketegangan AS-Tiongkok dan membangun kembali rasa saling percaya antarnegara.

Jin Canrong dari Sekolah Hubungan Internasional Universitas Tiongkok Renmin Beijing mengatakan kalau Joe cenderung 'sedang-sedang saja'.

Baca Juga: Link Live Streaming MotoGP Eropa 2020, Joan Mir Sebut Ducati dan KTM Diuntungkan di Sirkuit Valencia

"Biden akan lebih moderat dan dewasa dalam menangani hubungan luar negeri," tuturnya dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Global Times.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat