kievskiy.org

Pelajar SD di Pangandaran Ikuti Gebyar Ramadan 2023, Tingkatkan Kecintaan terhadap Keislaman

Sejumlah pelajar SD sedang mengikuti lomba rampak bedug dan sholawat di halaman kantor Disdikpora Kab Pangandaran, Jumat 4 April 2023
Sejumlah pelajar SD sedang mengikuti lomba rampak bedug dan sholawat di halaman kantor Disdikpora Kab Pangandaran, Jumat 4 April 2023 /Agus Kusnadi Pikiran Rakyat

PIKIRAN RAKYAT - Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Pangandaran menggelar puncak gebyar Ramadhan 2023.

Kasi Kurikulum dan Kesiswaan Sekolah Dasar Disdikpora Kab Pangandaran Annisa Suliastini mengatakan, rangkaian kegiatan gebyar ramadan ini sebelumnya dilaksanakan di tiap- tiap Korwil di 10 kecamatan di Kabupaten Pangandaran yang diikuti oleh pelajar tingkat Sekolah Dasar (SD).

"Nah kegiatan yang digelar hari ini merupakan kegiatan puncak dari gebyar ramadhan yang diikuti oleh para pelajar SD tingkat kabupaten," kata Icha, Jumat 14 April 2023.

Adapun tujuan dari kegiatan gebyar ramadhan ini kata Annisa adalah, untuk meningkatkan kecintaan para peserta didik terhadap religi keislaman serta mengimplementasikan tentang profil pelajar Pancasila yang merupakan Kurikulum Merdeka yang seyogyanya harus dilaksanakan di Kabupaten Pangandaran.

Adapun kegiatan yang dilombakan dalam puncak gebyar ramadhan tahun ini kata Annisa yaitu festival salah satunya sholawat Nabi yang diiringi oleh hadroh, rebana dan marawis.

"Termasuk lomba rampak bedug untuk melestarikan dan meningkatkan kecintaannya terhadap bedug," pungkasnya.

Pantauan di lokasi, kegiatan gebyar ramadhan juga dimeriahkan dengan deretan stand bazar ramadhan oleh para pelajar tingkat sekolah dasar.***

Terkini Lainnya

  • Tags

  • Disdikpora

  • Rampak Bedug

  • Artikel Pilihan

  • Terkini

  • Drs Kusmana Hartadji, MM: Konsisten Jalankan Amanah

  • KPU Umumkan Anggota KPU Jabar 2023-2028, Berikut Daftarnya

  • Waspada Angin Kencang di Empat Wilayah Jawa Barat, BMKG Beberkan Faktor Penyebabnya

  • Tangis Haru Dandim 0625 Letkol Yusuf Andriyanto Saat Tinggalkan Pangandaran

  • Sejoli Mesum Asal Garut Pemeran Video Live Streaming Asusila Ditangkap Polisi

  • Polling Pikiran Rakyat

  • Terpopuler

  • Alasan Kimberly Ryder Gugat Cerai Edward Akbar, Ada Orang Ketiga atau karena Masalah Ekonomi?

  • 214 Calon Santri Diterima di Pondok Pesantren Pagelaran 3 Subang, Generasi Baru Harapan Bangsa

  • Cara Beli Tiket Persib Bandung vs PSM Makassar, Laga Pembuka Piala Presiden 2024 di Si Jalak Harupat

  • Titik Lokasi Razia Operasi Patuh Lodaya 2024 di Bandung, Dimana Saja?

  • Apa Itu Aphelion? Dituding Jadi Sebab Bumi Makin Dingin, Begini Faktanya

  • Shin Tae-yong Sakit Apa? Pelatih Timnas Indonesia Ungkap Kondisi Terkini Usai Jalani Operasi 6 Jam

  • Jawa Barat Diselimuti Suhu Dingin hingga 16,2 Derajat Celcius, Apa Penyebabnya?

  • Ini Nyanyian Rasis Enzo Fernandez dan Skuad Timnas Argentina yang Hina Kylian Mbappe

  • 15 Contoh Surat Cinta untuk Kakak Kelas di MPLS, Dijamin Unik dan Bikin Klepek-klepek

  • Titik Razia Operasi Patuh Lodaya 2024 di Kota Bogor, Catat Lokasinya!

  • Berita Pilgub

  • Top 8 Bakal Calon Gubernur Riau 2024 Terkuat dan Paling Berpengaruh, Siapa Saja?

  • Maju Pilgub Sulawesi Barat 2024, Ini Rincian Harta Kekayaan Suhardi Duka

  • Maju Pilkada Sidoarjo, Mimik Idayana Ternyata Miliki Kekayaan Fantastis! Ada Rumah Mewah hingga Mobil Vellfire

  • PKS Resmi Mengusung Khofifah-Emil untuk Bertarung di Pilkada Jatim 2024

  • Elektabilitas Airin Rachmi Diany Tinggi Jelang Pilkada Banten 2024, Andra Soni Tak Nampak

  • Pikiran Rakyat Media Network

  • Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
    Sertifikat Nomor 999/DP-Verifikasi/K/V/2022

Tautan Sahabat