kievskiy.org

Dari 98 Desa, Kini 270 Desa di Jawa Barat Berstatus Mandiri

WAKIL Gubernur Uu Ruzhanul Ulum meluncurkan Mobil Aspirasi Kampung Juara (Maskara) di Sasana Budaya Ganesha Bandung, Rabu 15 Mei 2019. Mobil siaga multifungsi tersebut akan disebar ke setiap desa di Jabar.*/DOK. HUMAS PEMPROV JABAR
WAKIL Gubernur Uu Ruzhanul Ulum meluncurkan Mobil Aspirasi Kampung Juara (Maskara) di Sasana Budaya Ganesha Bandung, Rabu 15 Mei 2019. Mobil siaga multifungsi tersebut akan disebar ke setiap desa di Jabar.*/DOK. HUMAS PEMPROV JABAR

PIKIRAN RAKYAT - Tahun 2020 ini Pemerintah Provinsi Jawa Barat memiliki 270 Desa Mandiri dari 5.312 desa yang tersebar di 18 Kabupaten dan Kota di Jabar.

Hal tersebut seiring dengan capaian Indeks Desa Membangun (IDM) Provinsi Jawa Barat, indikator penetapan status mengalami peningkatan.

Untuk diketahui pasa 2019 lalu, jumlah desa mandiri di Jabar hanya 98 desa. 

 Baca Juga: Pemerintah Sosialisasikan Relaksasi Iuran BPJS Ketenagakerjaan, Beri Diskon hingga 99 Persen

Saat ini di Jabar sudah tidak ada desa di Jabar berstatus sangat tertinggal.

Jumlah desa berstatus tertinggal dan berkembang terus menurun. Desa berstatus tertinggal dari 326 turun jadi 121. 

Sementara desa berstatus berkembang dari 3.656 turun jadi 3.290.

 Baca Juga: Beda Pandang dengan Puan Maharani, Anies Baswedan: Tokoh Nasional Berasal dari Sumatera Barat

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPM-Desa), Bambang 

Tirtoyuliono mengatakan, pihaknya memperbaiki perekonomian desa, supaya potensi desa dapat dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya. 

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat