kievskiy.org

Kumpulan Dzikir Malam Nisfu Syaban Lengkap dengan Latin dan Artinya

Ilustrasi berdoa.
Ilustrasi berdoa. /Pexels/Alena Darmel

PIKIRAN RAKYAT - Selain sholat dan puasa, Nisfu Syaban juga bisa diamalkan dengan berdzikir. Umat Muslim dianjurkan banyak membaca dzikir agar senantiasa mendapat pahala dan pencerahan dari Allah SWT.

Ada berbagai dzikir yang bisa dibaca untuk mengamalkan Nisfu Syaban. Bacaan dzikir malam Nisfu Syaban ini sama seperti bacaan dzikir yang biasa kita ucapkan.

Berikut beberapa contoh bacaan dzikir malam Nisfu Syaban yang bisa dilafalkan:

Membaca Istighfar sebanyak 3 kali

Astaghfirullaahal ‘adziim

“Ampunilah aku Ya Allah, Dzat Yang Maha Agung.”

Kemudian, bacaan dzikir malam Nisfu Syaban bisa dilanjutkan dengan membaca tasbih, tahmid, dan takbir masing-masing 33 kali

Subhaanallaah

“Maha Suci Allah.”

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat