kievskiy.org

Hati-Hati Situs Kartu Prakerja Palsu, Berikut 3 Daftarnya

Kartu Prakerja.
Kartu Prakerja. /Tangkapan layar Prakerja.go.id Tangkapan layar Prakerja.go.id

PIKIRAN RAKYAT - Banyaknya simpang siur terkait pendaftaran kartu prakerja membuat banyak masyarakat yang terjemblos dalam kejahatan siber. 

Belakangan ini, tersebarnya link pendaftaran Kartu Prakerja melalui aplikasi WhatsApp kian meresahkan masyarakat.

Tampilan dari situsnya memang menyerupai laman asli. Namun, situs tersebut akan meminta nama dan nomor handphone peserta.

Baca Juga: Ridwan Kamil Sampaikan Harapan di Tahun 2021: Pulih Pandemi oleh Vaksin Maupun Pulih Ekonomi

Seperti diketahui, Program Kartu Prakerja hingga saat ini telah mencapai gelombang 11 dan kabarnya gelombang 12 akan segera dibuka.

Program Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahaan yang ditujukan untuk pencari kerja, pekerja atau buruh yang terkena pemutusan hubungan kerja, atau pekerja dan buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.

Program ini didesain sebagai sebuah produk dan dikemas sedemkian rupa agar memberikan nilai bagi pengguna sekaligus memberikan nilai bagi sektor swasta.

Baca Juga: Ridwan Kamil Sampaikan Harapan di Tahun 2021: Pulih Pandemi oleh Vaksin Maupun Pulih Ekonomi

Sebagaimana diberitakan Pikiranrakyat-bandungraya.com dalam artikel, "Marak Penipuan Berkedok Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 12, Jangan Sampai Klik 3 Situs Ini", jalan digital melalui marketplace dipilih untuk memudahkan pengguna mencari, membandingkan, memilih, dan memberi evaluasi.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat