kievskiy.org

5 Fakta Insiden Ledakan di Asrama Polisi Sukoharjo, Disebut Bukan Merupakan Aksi Teror?

Ilustrasi ledakan di Asrama Polisi Sukoharjo, Jawa Tengah.
Ilustrasi ledakan di Asrama Polisi Sukoharjo, Jawa Tengah. /Pixabay/Anthony-X Pixabay/Anthony-X

PIKIRAN RAKYAT – Seorang Polisi, Bripka Dirgantara Pradipta menjadi korban luka bakar akibat ledakan di Asrama Brimob, Sukoharjo, Jawa Tengah.

Diketahui, ledakan di Asrama Brimob Sukoharjo tersebut terjadi pada Minggu, 25 September 2022 petang yang disebabkan oleh paket berisikan bahan baku petasan.

Insiden ledakan itu pun dibenarkan langsung oleh Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dedi Prasetyo.

"Benar telah terjadi ledakan," katanya, dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Antara, Senin, 26 September 2022.

Lantas, bagaimana fakta dari insiden ledakan yang terjadi di Asrama Brimob Sukoharjo tersebut? Berikut penjelasan yang telah dirangkum oleh Pikiran-Rakyat.com.

Baca Juga: Daftar 23 Pemain Timnas Curacao Lengkap dengan Klub di Liga Top Eropa, Timnas Indonesia Harus Siaga Penuh

1. Kronologi

Mulanya para tetangga korban ledakan di Asrama Polri itu mendengar suara ledakan hingga jendela rumah mereka bergetar.

Kemudian, mereka pun keluar rumah untuk mengecek situasi dan kondisi. Lalu, terlihat sang korban ledakan telah berlumuran darah. Selanjutnya, korban tersebut pun dilarikan ke RS Indriyati Solo yang selanjutnya dirujuk ke RS Moewardi Surakarta.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat