kievskiy.org

Jadi Korban Penggelapan Masker, Dokter di Palembang Merugi hingga Rp46 Juta

Ilustrasi masker: Seorang dokter di Palembang jadi korban penggelapan masker dua kali, dia mengalami kerugian hingga Rp46 juta setelah membeli 2.000 boks.
Ilustrasi masker: Seorang dokter di Palembang jadi korban penggelapan masker dua kali, dia mengalami kerugian hingga Rp46 juta setelah membeli 2.000 boks. //*pexels

PIKIRAN RAKYAT - Baru-baru ini seorang dokter telah menjadi korban penggelapan masker.

Dokter yang bertugas di salah satu rumah sakit yang ada di palembang ini bernama dr Muhammad Hasanain (22).

Hasan merupakan warga Jalan M Isa, Kecamatan Ilir Timur (IT) II, Palembang, Sumater Selatan (SE).

Baca Juga: Pembalap Muda Indonesia, Mario Suryo Aji Siap Turun di Ajang Balap FIM CEV Moto3 2020

Hasanain telah menjadi korban penggelapan saat membeli 2.000 boks masker dan mengalami kerugian sekitar Rp46 juta.

Adapun pelakunya berinisial BT (26), yang merupakan warga Jalan Silaberanti Kecamatan Jakabaring, palembang, Sumsel.

Menurut Hasanain, penipuan terjadi pada Senin 30 Maret 2020 lalu.

Korban penipuan Hasanain (pakai topi) saat melapor ke SPKT Polrestabes Palembang
Korban penipuan Hasanain (pakai topi) saat melapor ke SPKT Polrestabes Palembang FIXPALEMBANG/Can

Baca Juga: Puji Desain Bandara YIA, Jokowi: Tahan Terhadap Gempa dan Gelombang Tsunami

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat