kievskiy.org

Keluh Kesah Ferdinand Hutahaean, Kecewa pada Jokowi hingga Ragukan Kredibilitas Jubir Presiden

Politisi Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaean.*
Politisi Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaean.* /Maria Rosari/ANTARA ANTARA

PIKIRAN RAKYAT - Polemik soal Pilkada Serentak 2020 di tengah pandemi Covid-19 masih bergulir.

Beberapa pihak sempat mendesak Jokowi agar mau menunda aktivitas pemilihan tersebut.

Namun tampaknya Jokowi enggan berhenti dan memilih tetap menggelar Pilkada Serentak 2020.

Baca Juga: Kemenparekraf dan Kemenkes Finalisasi Kesiapan Hotel untuk Isolasi Mandiri 

Menanggapi hal tersebut, Politisi Demokrat, Ferdinand Hutahaean mengomentari keputusan sang presiden.

Komentarnya itu dia sampaikan melalui akun Twitter pribadinya pada Senin 21 September 2020.

Pak Presiden katanya tetap ingin melaksanakan Pilkada pada tanggal 9 Desember dan menolak penundaan,” cuit Ferdinand dalam akun Twitter.

Baca Juga: Benarkan Nunung dan Anggota Keluarga Lainnya Positif Covid-19, sang Adik: Ini Bukan Aib

Sebagaimana diberitakan Wartaekonomi.co.id, Ferdinand menganggap keputusan tersebut bukanlah hal yang mudah, terlebih kasus penularan Covid-19 di Tanah Air masih tinggi.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat