kievskiy.org

Kirim Surat Terbuka pada Jokowi, Teddy PKPI: Kepala Daerah Banyak Bicara Minus Keberanian

Presiden Jokowi.
Presiden Jokowi. /ANTARA .*/Antara

PIKIRAN RAKYAT - Dewan Pakar Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) Teddy Gusnaidi menuliskan surat terbuka kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Alasan ia menuliskan surat terbuka tersebut, karena menilai kondisi pandemi covid-19 di Tanah Air belum turun karena sebagian kepala daerah belum bisa menjalankan aturan secara baik. 

Karena Indonesia memiliki para kepala daerah yang tidak punya nyali untuk menerapkan aturan dan tidak mampu bersikap konsisten,” tulisnya dalam surat terbukanya, Senin 21 September 2020.

Baca Juga: Panggil 12 Saksi Kebakaran Kejagung, Polisi: saat Detik-detik Kebakaran Mereka Ada di Tempat

Bukan hanya itu, ia juga mempertanyakan media massa yang makin sedikit memberitakan masalah Covid ini. 

Pak Jokowi.. terkait corona, dulu yang terinfeksi sedikit tapi pemberitaannya yang banyak. kini sebaliknya, yang terinfeksi banyak, tapi pemberitaannya minim,” ungkapnya.

Berikut isi surat terbuka Teddy Gusnaidi kepada Presiden Jokowi, sebagaimana diberitakan Wartaekonomi.co.id.

Baca Juga: PP Muhammadiyah Desak Pemerintah Evaluasi Penanganan Covid-19

"Apakah Covid 19 di Indonesia bakal menurun? Jawabannya sudah pasti tidak.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat