kievskiy.org

Pergeseran Tren Terjadi, Warga Percaya Motor Jadi Moda Transportasi Teraman selama Pandemi Covid-19

Ilustrasi pengendara sepeda motor.
Ilustrasi pengendara sepeda motor. /Pikiran-Rakyat.com/Alza Ahdira

PIKIRAN RAKYAT - Pandemi Covid-19 yang terjadi pada tahun 2020 ini memberikan perubahan pada berbagai aspek.

Salah satu aspek yang terkena perubahan signifikan ini ialah industri otomotif.

Tidak hanya penjualannya saja, tren penggunaan transportasi juga mengalami pergeseran karena persebaran wabah mematikan ini.

Baca Juga: Tampilan Motor Yamaha Semakin Keren, Gunakan Livery Superhero Captain Marvel dan Black Panther

Selengkapnya cek YouTube Pikiran Rakyat

 

Hal tersebut dibuktikan oleh salah satu data yang dikeluarkan di Kanada baru-baru ini.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Visor Down, sebuah survei dilakukan oleh Shayla Jamar, seorang mahasiswa Ph.D yang belajar di McMaster University Kanada tentang penggunaan moda transportasi di masa pandemi Covid-19.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat