kievskiy.org

10 Tips Membeli Motor Bekas, Mulai dari Lakukan Riset Harga hingga Pastikan surat-surat Sesuai

ILUSTRASI motor bekas
ILUSTRASI motor bekas /Pixabay Pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Motor bekas bisa dijadikan salah satu solusi bagi Anda yang ingin membeli motor baru namun memiliki dana terbatas.

Selain banyak variasi, harga dari motor-motor bekas juga akan jauh lebih murah dibandingkan motor baru dari dealer.

Meski begitu, Anda calon pembeli harus cerdas ketika akan membeli motor bekas.

Baca Juga: Bisa Capai Kecepatan hingga 365 Kilometer/Jam, Inilah 3 Motor Tercepat di Dunia

Karena tidak semua motor bekas dalam kondisi yang bagus, surat-surat yang lengkap, dan juga harga yang masuk akal.

Berikut 10 tips dalam membeli motor bekas yang bisa Anda praktikan dikutip Pikiran-Rakyat.com dari How Stuff Work

Sesuaikan dengan Kebutuhan

Pastikan motor yang Anda beli sesuai dengan kebutuhan Anda. Jika Anda suka melakukan perjalanan jarak jauh, mungkin motor naked bike dengan stang besar akan cocok untuk Anda. Jika Anda suka melakukan petualangan masuk ke dalam hutan-hutan, mungkin motor sport fairing tidak akan menjadi pilihan yang bagus untukmu.

Baca Juga: KTM akan Perbanyak Rakitan Motor di Filipina, 390 Adventure dan 790 Duke Segera Diluncurkan

Beli di Tempat yang Tepat

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat