kievskiy.org

IIMS 2022: 3 Merk Mobil China Unjuk Gigi, Tebar Ancaman untuk Pabrikan Jepang?

DFSK Seres SF5 dipamerkan di ajang IIMS 2022.
DFSK Seres SF5 dipamerkan di ajang IIMS 2022. /Pikiran Rakyat/ Alza Ahdira

PIKIRAN RAKYAT - Pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2022 menjadi ajang unjuk gigi merk-merk mobil asal China.

Tak lagi hanya jadi penonton, merk-merk China ini mulai tebar ancaman kepada industri otomotif Jepang yang tadinya menguasai Indonesia.

Produk-produk yang dikeluarkan pun bukan mobil-mobil dengan spesifikasi yang biasa.

Ada merk China yang meluncurkan mobil keluarga dengan klaim tercanggih di kelasnya, mobil listrik baru buatan Indonesia, hingga SUV listrik dengan jarak tempuh yang cukup jauh.

Baca Juga: Komnas HAM Akui Sempat Terkejut 8 Tersangka Kasus Kerangkeng Manusia Tak Ditahan

Apa saja merk mobil China yang menebar ancaman di ajang IIMS 2022? Simak berikut ini.

Wuling

Sudah terkenal melalui melalui berbagai produknya, Wuling meluncurkan mobil baru di IIMS 2022 yakni Wuling Cortez terbaru.

Bukan mobil sembarangan, Wuling klaim Cortez terbaru merupakan mobil keluarga dengan fitur paling canggih dan mewah di kelasnya.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat