kievskiy.org

7 Rekomendasi Merek Dashcam Mobil Terbaik 2023 untuk Rekam Perjalanan Lalu Lintas

Ilustrasi dashcam.
Ilustrasi dashcam. /Mbranco2

PIKIRAN RAKYAT - Dashcam atau dashboard camera merupakan kamera yang diletakkan pada bagian dashboard mobil. Kamera ini berfungsi untuk merekam seluruh kejadian yang nantinya bisa dijadikan barang bukti untuk mengajukan klaim asuransi atau bukti kecelakaan.

Dashcam dengan kemajuan teknologi saat ini dirasa perlu untuk dipasang di mobil kamu. Terutama bagi yang sering berkendara di jalan raya.

Produk dashcam banyak dijual di pasaran dengan berbagai merek. Sebagai referensi, berikut Pikiran-Rakyat.com rekomendasikan 7 dashcam terbaik untuk Sobat PR.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Film Aksi Terbaru 2023, Nomor Terakhir Paling Ditunggu

1. Blackvue DR590-1CH

Blackvue DR590-1CH.
Blackvue DR590-1CH.
Dashcam buatan Blackvue ini dilengkapi dengan sensor kamera Sony STARVIS yang mampu menghasilkan rekaman gambar lebih jernih pada siang dan malam hari.

Blackvue DR590-1CH sudah didukung oleh kamera yang mampu merekam Full HD 1080p 60fps. Dashcam ini juga dilengkapi dengan fitur mode parkir yang secara otomatis merekam ketika kendaraan diparkir.

Ukuran dari dashcam ini juga tergolong kecil sehingga tidak mengganggu visibilitas pengemudi ketika berkendara.

Harga mulai dari Rp1,49 juta.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Jasa Penyedia Chatbot di Indonesia, Banyak Fitur Menarik

2. SJCAM SJ Dash Car Dashcam 1080P

SJCAM SJ Dash Car Dashcam 1080P.
SJCAM SJ Dash Car Dashcam 1080P.
Setiap dashcam dibekali dengan baterai berkapasitas 500 mAh, namun tidak dengan SJCAM SJ Dash Car Dashcam 1080P. Tidak menggunakan baterai, kamera ini menggunakan superkapasitor yang dapat bekerja optimal pada suhu dingin dan panas.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat