kievskiy.org

Spesifikasi Wuling Alvez, Punya Fitur IoV yang Jadi Andalan Penggunanya

Wuling Alvez menjadi kanvas lukisan Bartega.
Wuling Alvez menjadi kanvas lukisan Bartega. /Dok Wuling

PIKIRAN RAKYAT - Wuling Motors punya produk andalan di segmen kompak SUV. Mobil ini hadir dengan beragam fitur dan teknologi yang menyita perhatian konsumen muda tanah air.

Diluncurkan pada Maret 2023, kehadiran mobil yang jadi pesaing Honda WR-V, Daihatsu Rocky dan Toyota Yaris ini menggebrak pasar otomotif nasional. Hal ini berkat dukungan fitur yang diberikan Wuling, dan harga yang terbilang terjangkau.

"Wuling Alvez merupakan produk yang lengkap. Mobil ini sudah dilengkapi dengan berbagai teknologi pendukung dalam berkendara," ungkap Sales and Marketing Director Wuling Motors, Dian Asmahani dalam keterangannya beberapa waktu lalu.

Secara tampilan, Wuling Alvez memiliki sleek yang stylish dan elegan. Selain itu, mobil ini memiliki tampang yang agresif dengan garis dan desain gril yang yang dominan di bagian depan. Tampilan elegan mobil ini juga terpancar berkat desain pelek berukuran 16 inci.

Sementara secara ukuran, Alvez memiliki dimensi panjang 4.350 mm, lebar 1.750 mm, tinggi 1.610 mm dan wheelbase mencapai 2.550 mm. Sedangkan untuk dapur pacu, Alvez menggendong mesin 1.485 cc, 4 silinder, DOHC yang mampu menghasilkan 105 Hp dengan torsi 143 Nm.

Terdapat beberapa fitur unggulan pada Wuling Alvez, seperti Wuling Indonesian Command (WIND) dan Internet of Vehicle (IoV). Wuling juga menyematkan fitur keselamatan lengkap pada Alvez, Advanced Driver Assistance System (ADAS).

Baca Juga: Penjualan Mobil Anjlok di Awal 2024, Toyota Sebut Hal Ini Jadi Biang Kerok

Fitur ADAS yang terdapat pada pesaing Brio RS ini seperti mencakup fitur Adaptive Cruise Control, Bend Cruise Assistance, Safe Distance Warning, Forward Collission Warning, Collision Mitigation System, Traffic Jam Assistance with Lane-Keeping Function, Intelligent Cruise Asssistance with lane-keeping funtion, dan Lane Departure Warning.

Sementara fitur lain yang menjadi unggulan di mobil ini seperti WIND. Ini merupakan fitur perintah suara berbahasa Indonesia. Dengan fitur ini, pengguna bisa melakukan berbagai pengaturan di mobil hanya dengan perintah suara.

Terkini Lainnya

  • Tags

  • spesifikasi

  • Wuling Alvez

  • Artikel Pilihan

  • Terkini

  • Isuzu Beri Penyegaran Truk Komersial ELF NMR, Kini Gunakan Filter Fuel Terbaru

  • BYD Mulai Kirim 1.000 Mobil Listrik ke Konsumen di Indonesia

  • Honda Respons Kehadiran NMax Turbo, Bakal Luncurkan Model Baru?

  • Hasil MXGP Lombok 2024: Pembalap Binaan Astra Honda Raih Poin, Kay de Wolf Juara

  • Bocoran Motor Listrik Baru Honda, Meluncur Bulan Depan?

  • Polling Pikiran Rakyat

  • Terpopuler

  • Hacker Bakal Pulihkan Data PDN Cuma-cuma, Kasihan Lihat Tak Becusnya Pemerintah Indonesia

  • Isi Pesan Hacker PDNS 2 untuk Pemerintah dan Rakyat Indonesia, Maaf dan Peringatan

  • Cara Cek Penerima Bansos PKH Juli 2024 Lewat HP

  • Prediksi Skor Kosta Rika vs Paraguay di Copa America 3 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Prediksi Skor Rumania vs Belanda 2 Juli 2024: Berita Tim, Head to Head, dan Susunan Pemain

  • Prediksi Skor Brasil vs Kolombia di Copa America 3 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Jadwal MPLS SMP Sederajat, Lengkap dengan Ruang Lingkup Materinya

  • Tidak Masuk Posisi Sementara PPDB Jabar Tahap 2, Otomatis Ditolak Sekolah Tujuan?

  • Persib Bandung Datangkan Igor Tolic, Pengganti Goran Paulic

  • CPD Masuk Daftar Posisi Sementara Sekolah Pilihan 1, Pasti Lolos Seleksi PPDB Tahap 2?

  • Kabar Daerah

  • POTRET Buram Kerusakan Parah Jalan antar Desa Kalisari-Desa Amblu di Kabupaten Cirebon!

  • Jadwal Sholat Lima Waktu Kab. Demak dan Sekitarnya pada Kamis 4 Juli 2024 Hari Ini Terlengkap

  • Jadwal Sholat Lima Waktu Kab. Brebes dan Sekitarnya pada Kamis 4 Juli 2024 Hari Ini Terlengkap

  • Jadwal Sholat Lima Waktu Kab. Blora dan Sekitarnya pada Kamis 4 Juli 2024 Hari Ini Terlengkap

  • Jadwal Sholat Lima Waktu Kab. Banyumas dan Sekitarnya pada Kamis 4 Juli 2024 Hari Ini Terlengkap

  • Pikiran Rakyat Media Network

  • Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
    Sertifikat Nomor 999/DP-Verifikasi/K/V/2022

Tautan Sahabat