kievskiy.org

Apa Arti Kata Woop? Viral karena Perselingkuhan Direktur dan Mahasiswi Hukum

Ilustrasi selingkuh.
Ilustrasi selingkuh. /Freepik

PIKIRAN RAKYAT - Kata Woop menjadi tren di media sosial X pada Kamis, 4 April 2024, setelah munculnya sebuah screenshot percakapan yang mengejutkan terkait dengan skandal perselingkuhan.

Woop pertama kali muncul dalam percakapan yang tersebar luas di platform media sosial. Penggunaan kata ini dalam berbagai konteks memancing rasa penasaran dan spekulasi di kalangan netizen.

Terbukti, kata Woop diyakini sebagai panggilan sayang yang digunakan oleh pasangan terlibat dalam skandal perselingkuhan. Penggunaan kata ini pun semakin viral karena netizen ikut-ikutan menggunakannya dalam unggahan mereka di media sosial.

"Panggilan Woop, rasa sayangnya ada di level yg berbeda," kata akun @masgah_

"Nama" panggilan selingkuh aneh" ya woop woop," ujar @selenaulannn.

"Aneh bgt gasi woop, dari mana coba bisa kepikiran woop..," kata @aicebluu.

"Kebagusan gak sih pake kata woop utk sinonim sayang? Mendingan woop diartiin jadi anjing aja. Eh," ujar @putputie.

"Bisa² nyaa kebikiran panggilan sayang kek gitu jelek bgtt iuhh. knpa mrka gk ke pikiran ngokk ngokk aja sih ,lebih cocok malah wkwkwk," ujar @xydill_kkk.

Awal Mula Kata Woop Trending

Belakangan ini viral perselingkuhan antara seorang suami yang bekerja sebagai direktur di perusahaan keluarga dengan mahasiswi hukum bernama Yolanda Asyyar.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat