kievskiy.org

Jadi Teman Saat Covid-19, Ini Tips Kurangi Buffering Streaming Video pada Android

Ilustrasi gadget.
Ilustrasi gadget. /Pixabay/kaboompics

PIKIRAN RAKYAT - Selama pandemi Covid-19, banyak diantara kita menghabiskan waktu di rumah salah satunya streaming video YouTube ataupun menonton film serial drama favorit di gadget.

Video dengan kualitas tinggi menjadi kenyamanan tersendiri bila didukung internet yang cepat.

Anda mungkin sering mengalami buffering di saat lagi asyik menonton tiba-tiba terganggu.

Namun, masalah itu bisa diatasi dengan mengikuti tips-tips yang dirangkum Pikiran-rakyat.com dari berbagai sumber:

Baca Juga: RESMI! Liga 1 akan Digelar Februari 2021, Ini 8 Poin PT LIB dari Kontrak Pemain hingga Subsidi Klub

1. Hapus cache pada browser atau aplikasi

Salah satu penyebab buffering adalah banyaknya cache yang ada di browser atau aplikasi. Cache sendiri adalah ruang sementara yang disediakan untuk menyimpan data atau informasi yang berkaitan dengan konten dalam memori.

Bagi pengguna Android, Anda dapat menghapus cache dengan cara: Buka Seetings>Aplikasi>Kelola Aplikasi> cari aplikasi yang akan dihapus cachenya, kemudian klik 'bersihkan cache.

Baca Juga: Upah Minimum Indonesia Lebih Rendah dari Negara ASEAN Lain, Harusnya Naik agar Tak Tergerus Inflasi

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat