kievskiy.org

Cara Cek dan Lihat Ukuran RAM di Komputer Mac

Cara cek ukuran RAM di komputer Mac
Cara cek ukuran RAM di komputer Mac /Pixabay/Free-Photos

PIKIRAN RAKYAT - Saat membeli komputer Mac baru, Anda akan diberikan pilihan berapa banyak RAM yang diinginkan.

Anda mungkin sudah tahu jumlah RAM yang sudah dimiliki komputer Mac, tetapi jika lupa, atau jika Anda ingin memeriksa kecepatan RAM dan mengecek tingkat fungsinya, dapat melakukan cara berikut, seperti dikutip Pikiran-rakyat.com dari Ubergizmo.

Cara cek ukuran dan kecepatan RAM di komputer Mac:

Baca Juga: Hati-hati saat Update Windows 10, Ada Malware yang Menyamar Sebagai Bagian Pembaruan

1. Klik menu Apple
2. Pilih 'About This Mac'
3. Di bawah Memori, Anda akan diberitahu jumlah RAM dan kecepatannya

Cara cek slot memori di Mac

Baca Juga: Cara Pakai Aplikasi Android di PC Windows 10, Resmi dari Microsoft

1. Klik menu Apple
2. Pilih 'About This Mac'
3. Klik 'More Info'
4. Klik 'Memori'

Cara mengetahui komputer Mac memiliki RAM yang cukup

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat