kievskiy.org

Anggur Merah, Salah Satu Jenis Minuman yang Dapat Membantu Kesehatan Kulit

ILUSTRASI anggur merah.*
ILUSTRASI anggur merah.* /Pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Anggur merah merupakan salah satu minuman beralkohol yang cukup populer. Konon, manusia telah mengonsumsi vino merah ruby sejak dahulu kala.

Beberapa manfaat anggur merah yang paling terkenal dikreditkan dengan keberadaan antioksidan dalam minuman.

Selain bagus untuk kulit, anggur merah pun dikenal dapat menyehatkan jantung dan minuman sehat bagi yang mengalami penurunan berat badan.

Baca Juga: 5 Manfaat Kesehatan Buah Anggur, Meningkatkan Memori Pada Otak Hingga Menurunkan Tekanan Darah

Karena minuman ini memiliki kalori, antioksidan, dan tanin yang membantu melawan peradangan dalam tubuh.

Manfaat yang paling penting adalah membantu dalam meremajakan kulit. Anggur merah pun dipercayai sebagai salah satu minuman anti penuaan terbaik loh.

Tidak hanya itu, anggur merah juga dapat mengurangi risiko penyakit jantung, stroke, dan mengembalikan kerusakan sel-sel serta memiliki efek jangka panjang pada kesehatan kulit dan rambut.

Baca Juga: Kedai Kopi Menjamur di Cimahi, Pemkot Langsung Incar Perolehan Pajak

Dikutip oleh Pikiran-Rakyat.com melalui laman NDTV Food, simak beberapa manfaat yang dimiliki anggur merah bagi kesehatan kulit.  .

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat