kievskiy.org

Super Big Match di Laga Hidup Mati, Sempat Terancam Tersingkir, Persija Beri Kejutan Hadapi Bhayangkara

Piala Menpora 2021.
Piala Menpora 2021. /PSSI PSSI

PIKIRAN RAKYAT - Persija Jakarta sempat terancam tersingkir dai gelaran pramusim Piala Menpora 2021.

Namun, ancaman tersebut diubah menjadi kejutan saat berhadapan dengan Bhayangkara Solo FC.

Persija Jakarta berhadapan dengan Bhayangkara Solo FC pada babak grup terakhir Piala Menpora di Stadion Kanjuruhan, Rabu, 31 Maret 2021 pukul 18.15 WIB.

Pertemuan tersebut menjadi peraduan nasib bagi Bhayangkara dan Persija Jakarta untuk lolos ke babak perempat final Piala Menpora 2021.

Baca Juga: Borneo vs PSM Makassar, Hasil Imbang Amankan Langkah Juku Eja ke Perempat Final

Baca Juga: Miliki Jam Terbang Minim, Bos Man City Anggap Sang Pemain Tak Tergantikan

Pasalnya, kedua tim memiliki selisih poin yang tipis dengan empat angka dimiliki Bhayangkara dan tiga angka dimiliki Persija.

Pertandingan tersebut dibuka dengan serangan sengit yang dilakukan oleh Bhayangkara Solo FC dan Persija Jakarta.

Ramdani Lestaluhu mendapatkan peluang dari bola liar, tetapi tendangannya justru keluar lapangan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat