kievskiy.org

7 Patung Pesepak Bola yang Tidak Mirip Aslinya, Nomor 2 Bikin Penasaran

Patung kepala Cristiano Ronaldo.
Patung kepala Cristiano Ronaldo. /Twitter/@fbreceh

PIKIRAN RAKYAT - Penghargaan terhadap pencapaian seorang pesepak bola bisa hadir dalam bentuk apa pun, misalnya menjadikan sang bintang sebuah patung monumental. Namun, ada beberapa patung pesepak bola terkenal yang bentuknya dianggap nyeleneh.

Misalnya yang viral belakangan adalah patung Cristiano Ronaldo yang menjadi bahan meme di media sosial. Ternyata, tidak hanya patung pemain asal Portugal itu yang menjadi sorotan.

Berikut Pikiran-Rakyat.com rangkum 7 patung pesepak bola yang bentuknya dianggap aneh atau nyeleneh.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Pod Vape Paling Populer Januari 2023

1. Ronaldo

Patung kepala Cristiano Ronaldo.
Patung kepala Cristiano Ronaldo.
Penampakan patung kocak Cristiano Ronaldo itu viral. Kelakar dan meme soal patung tersebut bermunculan. Ingar-bingar soal patung bagaikan menyaingi pemberitaan utama terkait ganti nama bandara.

Patung wajah itu berada di Madeira Airport (Bandara Madeira) yang berganti jadi Madeira International Airport Cristiano Ronaldo (Aeroporto Internacional da Madeira Cristiano Ronaldo).

Baca Juga: 7 Rekomendasi Motor Listrik Terbaik di Indonesia, Harga Mulai Rp10 Jutaan

2. Samuel Etoo

Patung Samuel Etoo.
Patung Samuel Etoo.

3. Luis Suarez

Patung Luis Suarez.
Patung Luis Suarez.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Motor Listrik Terbaik di Indonesia, Harga Mulai Rp10 Jutaan

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat