kievskiy.org

Sang Adik Buka Suara Terkait Hasil Autopsi Lina Jubaedah, Yani: Campur Aduk

POTRET kebersamaan Lina Jubaedah bersama keempat anaknya.*
POTRET kebersamaan Lina Jubaedah bersama keempat anaknya.* /Instagram @putridelinaaa

PIKIRAN RAKYAT - Tim forensik dan penyidik Polrestabes Bandung telah membongkar makam Lina Jubaedah untuk melakukan autopis, pada 9 Januari lalu.

Kombes Saptono Erlangga mengatakan hasil autopsi dihitung 14 hari kerja, setelah proses autopsi.

Terhitung dari hasil 14 hari kerja, hasil otopsi jenazah Lina Jubaedah akan keluar pada Kamis 23 Januari 2020.

Baca Juga: Siswi SMP Bunuh Diri akibat Bullying, Kak Seto: Mendidik Anak Perlu Orang Sekampung

Sebelumnya, Rizky Febian mendatangi Polrestabes Bandung pada 6 Januari 2020 guna membuat laporan polisi atas kejanggalan kematian ibunya, Lina Jubaedah.

Menindaklanjuti laporan dari Rizky Febian, pihak kepolisian pun mulai melakukan penyelidikan terhadap kasus kematian Lina Jubaedah.

Dikutip oleh Pikiran-Rakyat.com dari PMJNews pada 23 Januari 2020.

Baca Juga: Semakin Lengket dengan Atta Halilintar, Aurel Hermansyah Buka Suara: Dia Berisik Banget

Erlangga memastikan pihaknya telah memeriksa 17 orang saksi, yang dianggap mengetahui soal kematian mantan istri Sule itu.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat