kievskiy.org

4 Fakta Film Garis Waktu, Fiersa Besari Beberkan Proses Pembuatan Buku dan Film

Simak beberapa fakta film Garis Waktu, film yang diangkat dari novel karya musisi serba bisa, Fiersa Besari.
Simak beberapa fakta film Garis Waktu, film yang diangkat dari novel karya musisi serba bisa, Fiersa Besari. /Instagram.com/@filmgariswaktu_MD Instagram.com/@filmgariswaktu_MD

PIKIRAN RAKYAT - Film Garis Waktu telah tayang di bioskop seluruh Indonesia, film tersebut tayang perdana pada 24 Februari 2022 lalu.

Film tersebut diangkat dari salah satu buku milik musisi serba bisa, Fiersa Besari, dengan judul Garis Waktu.

Film Garis Waktu diproduksi oleh MD Pictures, didampingi Hanung Bramantyo dari Dapur Film. Sejak ditayangkan perdana, film tersebut telah disaksikan melampaui 30 ribu penonton. 

Fiersa Besari mengungkapkan terdapat perbedaan antara buku Garis Waktu dan film Garis Waktu.

Baca Juga: Tersiar Video Lawas Presiden Ukraina saat Kontes Dansa Curi Perhatian di Tengah Invasi Rusia

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari kanal YouTube MD Pictures, berikut 4 fakta film Garis Waktu serta proses pembuatan bukunya:

1. Genre Buku Garis Waktu

Seperti yang diketahui sebelumnya, film Garis Waktu diangkat dari buku milik Fiersa Besari dengan judul yang sama.

Fiersa Besari menjelaskan, buku Garis Waktu bukan merupakan novel, melainkan senandika.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat