kievskiy.org

Mengenal Jainisme dan Sallekhana: Puasa Tanpa Makan dan Minum Menuju Kematian

Ilustrasi kepercayaan Jainisme.
Ilustrasi kepercayaan Jainisme. /Pixabay/Geralt

PIKIRAN RAKYAT – Berpuasa sebenarnya bukan merupakan hal baru dalam setiap ajaran agama yang ada di dunia.

Akan tetapi, ada ajaran yang menganjurkan pengikutnya untuk melakukan puasa hingga ajal menjemput.

Jainisme merupakan salah satu kepercayaan yang mengenal puasa ekstrem hingga meninggal dunia.

Baca Juga: 5 Sekte Apokaliptik yang Pernah Ada di Indonesia, Ajaran Aneh Hingga Makan Korban Jiwa

Menurut catatan, Jainisme dibawa seorang pembawa risalah yang bernama Mahavira pada 599-527 SM.

Mahavira sendiri lahir di Patna yang sekarang bernama Bihar, India dan sama seperti Sidharta Gautama, dia merupakan keturunan dari kasta ksatria.

Dalam ajarannya, Jainisme mengajarkan 5 sumpah yang harus ditaati yakni Ahimsa (tidak melakukan kekerasan), Satya (tidak berbohong), Asteya (tidak mencuri), Brahmacharya (tidak bermewah-mewahan), dan Aparigraha (tidak serakah).

Baca Juga: 8 Manfaat Puasa bagi Kesehatan, Salah Satunya Bisa Memperpanjang Umur

Puasa Sallekhana

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat