kievskiy.org

5 Manfaat Makan Wortel, Bantu Cegah Kanker Hingga Mengatur Tekanan Darah

WORTEl dan jus wortel.*
WORTEl dan jus wortel.* /DOK. PIXABAY

PIKIRAN RAKYAT - Setiap kali Anda memakan sesuatu, apakah memikirkan bahwa makanan tersebut baik untuk kesehatan Anda.

Karena itu, penting untuk menumbuhkan kebiasaan makan sehat yang berkelanjutan.

Wortel sangat bergizi. Bahkan, wortel pertama kali ditanam sebagai obat (dan bukan makanan).

Orang telah makan wortel selama lebih dari 5.000 tahun. Wortel berasal dari Timur Tengah dan Afghanistan dan pada awalnya hanya tersedia dalam warna ungu dan kuning. Wortel oranye yang familier baru dikembangkan kemudian - pada tahun 1600-an.

Baca Juga: Rilis Smartphone Lipat Motorola Razr Ditunda Lantaran Terlalu Populer

Cara terbaik untuk membuat orang makan sayuran adalah dengan melihat ketertarikannya terhadap warna sayuran tersebut.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari situs Stylecraze, berikut 5 manfaat wortel yang luar biasa.

Bantu cegah kanker

Wortel mengandung banyak phytochemical yang dipelajari dengan baik untuk sifat antikankernya. Beberapa senyawa ini termasuk beta-karoten dan karotenoid lainnya.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat