kievskiy.org

Dapat Meningkatkan Risiko Pendarahan, Kenali 3 Efek Samping Mengonsumsi Cengkeh

Cengkeh.
Cengkeh. /Pixabay Pixabay

PIKIRAN RAKYAT – Cengkeh merupakan salah satu rempah yang banyak digunakan sebagai bumbu makanan dan minuman.

Cengkeh juga merupakan bahan penting dalam pembuatan pasta gigi, sabun, dan kosmetik. Namun penggunaannya juga dapat menimbulkan efek samping.

Menurut artikel Stylecraze yang dikutip oleh Pikiran-Rakyat.com, berikut ini merupakan efek samping utama dari penggunaan cengkeh.

Baca Juga: Terlibat Skandal Proyek Meikarta, Mantan Sekda Jabar Iwa Karniwa Dituntut 6 Tahun Penjara

1. Dapat Meningkatkan Pendarahan

Cengkeh dapat meningkatkan risiko pendarahan dengan meningkatkan efek obat pengencer darah seperti warfarin.

Cengkeh juga mengganggu obat antiplatelet lainnya seperti aspirin, clopidogrel, dipyridamole, heparin, dan ticlopidine. Ini juga meningkatkan risiko pendarahan.

Baca Juga: Menitikkan Air Mata, Istri Pertama Kiwil Ungkap Perasaan Hidup di Lingkaran Poligami

2. Dapat Menyebabkan Alergi

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat