kievskiy.org

4 Kebiasaan Kebersihan yang Ternyata Dapat Membahayakan Kesehatan

KEBIASAAN membersihkan tangan dengan hand sanitizer secara berlebihan justru akan berdampak buruk pada kesehatan.*
KEBIASAAN membersihkan tangan dengan hand sanitizer secara berlebihan justru akan berdampak buruk pada kesehatan.* /PEXELS

PIKIRAN RAKYAT- Menjaga kebersihan memanglah hal yang penting untuk saat ini.

Ketika Anda tidak berusaha menjaga kebersihan maka hal itu akan menyebabkan beberapa penyakit atau bakteri akan menumpuk.

Jadi sangatlah penting untuk menjaga kebersihan pribadi, namun ada beberapa praktik kebersihan pribadi yang mungkin sering kita lakukan ternyata berbahaya.

Baca Juga: Suami Masih Bertugas di Tengah COVID-19, Iis Dahlia: Istigfar

Dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui Boldsky, simak 4 kebiasaan kebersihan yang ternyata dapat membahayakan kesehatan.

1. Bubble Baths

Mungkin beberapa orang sering berendam di bak mandi yang penuh dengan gelembung harum untuk memanjakan diri dan membersihkan tubuh.

Namun hal ini dapat membahayakan kulit dan menyebabkan kulit kering hingga alergi. Karena sabun dan cairan penghasil gelembung ini mengandung bahan kimia yang berbahaya.

Baca Juga: 6 Gejala Baru Virus Corona Terungkap, Salah Satunya Ternyata Meriang

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat