kievskiy.org

Orang yang Berisiko Terkena Henti Jantung, Salah Satunya Perokok

PENDERITA penyakit jantung bawaan dapat berisiko terkena gangguan kesehatan henti jantung.*
PENDERITA penyakit jantung bawaan dapat berisiko terkena gangguan kesehatan henti jantung.* /PEXELS

PIKIRAN RAKYAT- Henti jantung atau caradic arrest (SCA) yaitu hilangnya fungsi jantung secara tiba-tiba pada seseorang yang mungkin tidak pernah didiagnosis menderita penyakit jantung.

Hal ini terjadi disebabkan ketika jantung berhenti berdetak secara tiba-tiba, jantung berhenti memompa darah yang mengalir menuju organ penting pada tubuh.

Siapa saja yang berisiko terkena henti jantung? simak penjelasannya, dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui Healthline.

Baca Juga: Tertunda Hampir Dua Bulan, Berikut Kabar Kelanjutan La Liga Spanyol

Orang yang Memiliki Penyakit Jantung Koroner

Jenis penyakit jantung ini dimulai di arteri koroner. Arteri ini memasok otot jantung itu sendiri.

Ketika mereka tersumbat, jantung Anda tidak dapat menerima aliran darah dan kemungkinan berhenti bekerja dengan benar.

Jantung yang Besar

Memiliki jantung yang besar dan tidak normal menempatkan Anda pada peningkatan risiko henti jantung.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat