kievskiy.org

Cara Mengobati Keracunan Merkuri, Bahan Kimia yang Terdapat dalam Produk Kecantikan

Ilustrasi merkuri.
Ilustrasi merkuri. /Pixabay/Mohamed Hassan

PIKIRAN RAKYAT - Merkuri mungkin bagi sebagian orang masih terdengar asing.

Bahan tersebut biasanya ditemukan dalam produk perawatan kulit.

Kebanyakan orang Amerika sadar bahwa merkuri berbahaya, tetapi banyak orang tidak menyadari bahwa terkadang digunakan sebagai bahan aktif dalam krim pencerah kulit.

Merkuri dapat bertindak sebagai zat pemutih, dan juga memiliki sifat pengawet tertentu.

Baca Juga: 6 Fakta Anggota DPR Inisial DK Dipanggil Demokrat: Hasil Pemeriksaan Hingga Kecurigaan Pengacara

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan bahwa efek samping utama merkuri dalam produk perawatan kulit adalah kerusakan ginjal.

Kontaminasi merkuri tersebar luas di antara krim pencerah kulit dan anti-penuaan yang dijual di platform online.

Tujun penggunaan zat merkuri sebagai zat pemutih kulit karena menghambat produksi melanin yaitu zat pemberi warna pada kulit.

Baca Juga: Lagi, Kasus Pelecehan Seksual di KRL Viral, Korbannya Sedang Tertidur

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat