kievskiy.org

Sering Merasa Diabaikan dan Tidak Berharga Bisa Jadi Ciri Depresi, Begini Cara Mengatasinya

Ilustrasi merasa diabaikan dan tidak berharga.
Ilustrasi merasa diabaikan dan tidak berharga. /Pexels/Sofia Alejandra

PIKIRAN RAKYAT - Sering merasa diabaikan dan tidak berharga adalah salah satu ciri khas dari gejala depresi.

Perasaan diabaikan dan tidak berharga ini harus segera diatasi karena dapat berdampak lebih buruk pada kehidupan sehari-hari dan keadaan psikologis seseorang.

Berikut ini beberapa cara untuk mengatasi sering merasa diabaikan dan tidak berharga yang dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Neuro Spa:

Baca Juga: Tak Bisa Bendung Air Mata, Raut Wajah Atalia saat Dengarkan Lagu Cuma Rindu Jadi Sorotan

1. Bersikap baik kepada diri sendiri

Jangan bersikap baik kepada orang lain tapi jahat pada diri sendiri. Jahat yang dimaksud adalah terlalu keras dan menekan diri sendiri. Sebelum mengasihi orang lain, kasihilah diri sendiri.

Ketidakseimbangan hanya akan membuat keadaan jiwa menjadi lebih buruk, dan timbulan perasaan sia-siap atas dedikasi yang telah diberikan. Ujungnya, Anda merasa diabaikan dan tidak berharga di mata orang lain.

2. Melatih rasa bersyukur

Penyebab umum dari perasaan tidak berharga adalah pola pikir yang terus melakukan perbandingan. Terus membandingkan diri kita diri kita dengan orang lain tanpa tujuan yang positif hanya akan memperkeruh keadaan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat