kievskiy.org

Pilot Sengaja Bunuh Diri Massal hingga Aksi Mengejar Kekasih, Berikut 7 Teori Konspirasi MH370

Ilustrasi pesawat.
Ilustrasi pesawat. /Pixabay/holgi Pixabay/holgi

PIKIRAN RAKYAT - Sejumlah puing pesawat MH370, ditemukan baru-baru ini, di kedalaman laut Afrika Selatan. 

Bagian dari sayap ditemukan di Jeffreys Bay, di pantai selatan Afrika Selatan, pada Agustus tahun lalu, memicu seruan untuk pencarian baru dan harapan baru misteri penyebab pesawat jatuh itu akan terpecahkan.

Pakar independen menganalisis puing-puing dan mengatakan kerusakan mengindikasikan pesawat Boeing 777 Malaysia Airlines itu robek, selama penyelaman yang tidak terkendali.

Lima tahun berlalu, duka MH370 yang mengangkut 239 orang dari Kuala Lumpur ke Beijing, masih menyisakan misteri.

Baca Juga: Nahas, Dua Pesawat Jatuh Sekaligus dalam Sehari, Dialami Pesawat Militer dari Dua Negara

Para ahli menduga lebih banyak puing-puing dapat ditemukan di dasar laut, yang terletak 1.200 mil dari Australia.

Keyakinan itu menambah daftar panjang teori hilangnya MH370, yang masih membumbui penyelidikan dari para peneliti. Sebagian besar teori, masih belum bisa dibuktikan.

Berikut ini sejumlah teori konspirasi dari misteri MH370 yang beredar di dunia, bersumber dari temuan penyelidik hingga dugaan dari para penikmat teori konspirasi.

Baca Juga: Soal Insiden Muhammad Kece dan Napoleon Bonaparte, Ahmad Dhani Duga Ada Konspirasi: Dia Melindungi Seseorang

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat