kievskiy.org

Cetar Ramadhan 1441 H Edisi 28: 4 Golongan yang Dirindukan Surga

WAKIL Dekan III Fakultas Syariah dan Hukum, Dr.H. Aden Rosadi, M. Ag menjelaskan empat golongan yang dirindukan surga.*
WAKIL Dekan III Fakultas Syariah dan Hukum, Dr.H. Aden Rosadi, M. Ag menjelaskan empat golongan yang dirindukan surga.* /Pikiran-Rakyat.com Pikiran-Rakyat.com

PIKIRAN RAKYAT - Wakil Dekan III Fakultas Syariah dan Hukum, Dr. H. Aden Rosadi, M. Ag menjelaskan empat golongan yang dirindukan surga.

Dalam edisi ke-28 Ceramah Tarawih (Cetar) Ramadhan 1441 H ini, Dr.H. Aden Rosadi, M. Ag, secara jelas menyebut satu persatu dari empat golongan yang dirindukan surga.

Seperti apa? berikut ulasannya!

Baca Juga: Kabar Gembira, Mei 2020 Indonesia Produksi Mandiri 100.000 Alat Tes Covid-19 (RT-PCR)

Siapa yang dirindukan?

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah Subhanahu Wa Ta'ala. Shalawat dan salam mudah-mudah terlimpah curahkan kepada junjungan kita Nabi Besar Muhammad Shallallahu Alaihi Wasallam.

Dalam satu di antara Sabda Rasulullah Sallallahu Alaihi Wasallam mengingatkan kepada kita, Sesungguhnya surga itu sangat merindukan pada empat kelompok atau 4 golongan umat manusia.

Baca Juga: Heboh Kabar 2 Balita Makan Tanah untuk Bertahan Hidup di Pangandaran, Orangtua Sampaikan Faktanya

Siapa saja empat kelompok atau 4 golongan umat manusia itu?

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat