kievskiy.org

4 Bahaya Judi dalam Islam, Belajar dari Isu Viral Kaisar Sambo dan Konsorsium 303

Ilustrasi praktik judi, simak makna dan bahayanya dalam Islam, pelajaran dari isu viral Konsorsium 303 dan Kaisar Sambo.
Ilustrasi praktik judi, simak makna dan bahayanya dalam Islam, pelajaran dari isu viral Konsorsium 303 dan Kaisar Sambo. /Pixabay/David Pixabay/David

PIKIRAN RAKYAT – Viral isu judi online yang diduga melibatkan Ferdy Sambo dan Konsorsium 303 di internet.

Isu judi online Konsorsium 303 itu dikabarkan sampai menyebabkan Sambo diberi julukan Kaisar Sambo.

Menurut hukum Islam, ternyata ada larangan bermain judi karena dianggap memiliki bahaya yang wajib dihindari.

Larangan tersebut bisa menjadi pelajaran bagi kita yang ingin mengambil hikmah dari isu viral Kaisar Sambo tersebut.

Baca Juga: Tertidur di Mobil Hasil Curian, Perempuan Ini Ditangkap dan Didakwa Pasal Penggunaan Obat-obatan Terlarang

Bagan Konsorsium 303 dan Kaisar Sambo yang viral di internet itu menampilkan terduga nama-nama yang terlibat.

Isu ini viral bersamaan dengan pengusutan kematian Brigadir J yang ternyata didalangi dan direkayasa oleh Ferdy Sambo.

Pada awalnya Brigadir J dikabarkan melakukan pelecehan seksual sehingga dieksekusi Bharada E dalam sebuah baku tembak.

Ternyata belakangan diketahui bahwa tidak pernah ada baku tembak, isu pelecehan seksual pun dipertanyakan kebenarannya.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat