kievskiy.org

Login ke dtks.kemensos.go.id, Ini Cara Cek Penerima Bansos BST Rp300.000 dan Rp3,5 Juta

Cek status penerima bansos BST Rp300.000 dan Rp3,5 juta
Cek status penerima bansos BST Rp300.000 dan Rp3,5 juta /Tangkapan layar laman dtks.kemensos.go.id

PIKIRAN RAKYAT - Sejak pandemi Covid-19, pemerintah telah memberikan berbagai bantuan sosial (bansos) baik dalam bentuk tunai maupun sembako kepada masyarakat.

Kementerian Sosial (Kemensos) mengadakan pemberian Bantuan Sosial Tunai (BST) dalam program Keluarga Penerima Manfaat Keluarga Harapan (KPM-PKH) 2020.

Penerima bantuan langsung tunai (BLT) Bansos BST Rp3,5 juta dan Rp300.000 dapat mengecek status penerimaan melalui situs web dtks.kemensos.go.id dengan menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK), ID DTKS, atau nomor PBI JK/KIS.

Baca Juga: Jelang Leicester City vs Man Utd pada Boxing Day Liga Inggris, Berikut 5 Fakta Kedua Tim

Bantuan sebesar Rp300.000 diberikan kepada keluarga penerima manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH).

Sementara bantuan Rp3,5 juta diberikan sebagai modal usaha dari Kementerian Sosial yang diberikan kepada 10.000 KPM PKH Graduasi yang memiliki rintisan usaha mikro terdampak pandemi Covid-19.

Anda dapat mengecek diri Anda untuk mengetahui status penerima bantuan Rp300.000 dan Rp3,5 juta:

Baca Juga: Di Hari Raya Natal 2020, Ketua KPK Ingatkan Pejabat Negara Laporkan Gratifikasi Hadiah Secara Online

1. Buka dan login ke laman dtks.kemensos.go.id

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat