kievskiy.org

Pasukan Tempur Kostrad Terbang ke Papua Gunakan Empat Pesawat TNI AU

TNI AU mengerahkan empat armada pesawat untuk angkut personel penjaga perbatasan
TNI AU mengerahkan empat armada pesawat untuk angkut personel penjaga perbatasan /Dok Dispenau

PIKIRAN RAKYAT - TNI Angkatan Udara (AU) mengerahkan empat armada pesawat untuk mengangkut pasukan Batalyon Infanteri (Yonif) Para Raider 501 Kostrad.

Personel itu diterbangkan guna melaksanakan tugas Pengamanan Perbatasan Republik Indonesia-Papua Nugini (RI-PNG) sebagai satuan tugas penyangga (Mobile).

Keempat pesawat yang digunakan yakni pesawat Boeing 737/ AI-7304 dari Skadron Udara 5 Lanud Sultan Hasanuddin Makassar, Satu pesawat C-130 Hercules/A-1319 dari Skadron Udara 31 Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta.

Baca Juga: Polda Metro Jaya Musnahkan Ratusan Kilogram Narkoba, Mulai Sabu, Ganja, Hingga Tembakau Gorila

Sedangkan dua pesawat lainnya, yakni pesawat Hercules C-130 dari Skadud 32 Lanud Abdulrachman Saleh Malang dan masing-masing A-1303.

Upacara pemberangkatan dipimpin oleh Asops Panglima TNI Mayjen TNI Arios Tiopan Aritonang, di Shelter Skadron Udara 14 Lanud Iswahjudi, Magetan, Jawa Timur, Selasa, 2 Februari 2021.

"Laksanakan tugas operasi secara profesional dengan memahami tugas pokok yang diberikan dan berpedoman kepada petunjuk maupun prosedur tetap yang berlaku," ungkap Asops Panglima TNI Mayjen TNI Arios Tiopan Aritonang saat menyampaikan pesan kepada pasukan penjaga perbatasan.

Baca Juga: Kontak Senjata, 2 Agen FBI Tewas dalam Tugas Penggeledahan Kasus Kekerasan Anak-Anak

Hadir pada kesempatan tersebut, Waasops Kasau Marsma TNI Eding Sungkana, Danlanud Iswahyudi Marsma TNI M.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat