kievskiy.org

Posisi Putra Sulung SBY Sebagai Ketum Demokrat Terancam, Anggota Fraksi: Solid Mendukung AHY

Ketua Umum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono terancam dilengserkan.
Ketua Umum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono terancam dilengserkan. /Instagram/@agusyudhoyono Instagram/@agusyudhoyono

 

PIKIRAN RAKYAT – Partai Demokrat saat ini tengah diterpa berbagai isu yang membuat partai berlambang bintang mercy itu gonjang-ganjing.

Beredar kabar bahwa Partai Demokrat telah pecah kongsi dan ada beberapa pihak yang berencana menggulingkan Ketua Umum (Ketum) partai saat ini, Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY.

Beberapa waktu lalu bahkan beredar kabar jika Ketua Majelis Tinggi Partai (MTP) Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyetujui rencana menggelar Kongres Luar Biasa (KLB).

Sebagaimana dikutip dari laman Antara, AHY menuding jika kabar tersebut bohong dan hoaks semata.

Baca Juga: Wendy Red Velvet Kerap Dicap Sebagai Pelupa, Simak Profil dan Fakta Menarik dari sang Idol

Baca Juga: Emmanuel Macron Hadapi Krisis, Capres Prancis Bisa Mendukung Keluar dari Uni Eropa atau Frexit

AHY menduga gerakan pengambilalihan kepemimpinan Partai Demokrat (GPK-PD) melakukan kudeta dengan cara yang sangat kuno.

Putra sulung SBY ini mengatakan jika KLB harusnya diselenggarakan atas persetujuan Ketua Majelis Tinggi Partai, berdasarkan Anggaran Dasar Anggaran Rumah Tangga (AD-ART).

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat