kievskiy.org

5 Halte Transjakarta akan Ditutup Sementara Mulai 6 September 2022, Berikut Daftarnya

Ilustrasi bus Transjakarta, simak daftar halte yang akan ditutup sementara mulai Rabu 6 September 2022 mendatang.
Ilustrasi bus Transjakarta, simak daftar halte yang akan ditutup sementara mulai Rabu 6 September 2022 mendatang. /Pikiran Rakyat/ Amir Faisol

PIKIRAN RAKYAT – Lima halte Transjakarta akan ditutup sementara mulai Selasa 6 September 2022.

Penutupan dilakukan karena halte tersebut masuk ke dalam rangkaian revitalisasi 46 halte yang ditargetkan rampung hingga akhir 2022.

Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan Transjakarta, Anang Rizkani Noor, mengatakan proses penataan ulang termasuk penutupan sementara halte dilakukan secara bertahap.

"Untuk tahap dua, proses penutupan sementara kita lakukan secara bertahap mulai 4-7 September dan akan ada sebanyak 15 halte yang kita lakukan revitalisasi,” ujarnya, dalam keterangan resmi, Sabtu 3 September 2022.

Baca Juga: Pipa Bocor, Picu Kekhawatiran Krisis Energi di Eropa saat Rusia Tutup Akses

Anang menjelaskan revitalisasi halte bertujuan untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan.

Meskipun ditutup sementara, Anang memastikan pelanggan tetap bisa terlayani melalui solusi yang diberikan selama penutupan sementara dilakukan.

Berikut daftar halte yang dilakukan penutupan sementara beserta solusi bagi pelanggan:

1. Halte Pulogadung 1 (Koridor 2)

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat