kievskiy.org

Cara Daftar PPDB SMA Jalur Afirmasi, Lengkap dengan Kriteria Penerima

Ilustrasi SMA.
Ilustrasi SMA. /Pikiran Rakyat/Yulistyne

PIKIRAN RAKYAT - Calon siswa SMA sederajat bisa mendaftar lewat jalur afirmasi dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2024. Jalur ini merupakan jalur khusus PPDB untuk siswa penerima program keluarga tidak mampu yang disediakan pemerintah.

Berikut penjelasan mengenai bagaimana cara mendaftar PPDB lewat jalur afirmasi, sekaligus sejumlah kategori penerimanya:

Cara Daftar PPDB SMA Jalur Afirmasi

Informasi lengkap mengenai PPDB SMA jalur afirmasi sekaligus cara mendaftarnya dapat dilihat melalui situs PPDB di masing-masing provinsi atau wilayah terkait.

Perlu diingat, setiap wilayah kemungkinan punya cara daftar dan jadwal yang berbeda-beda. Dengan demikian, pantau berkala laman-laman tersebut. Berikut beberapa situs PPDB 2024 dari sejumlah provinsi di Pulau Jawa;

  • Banten: https://banten.demo.siap-ppdb.com/~.html#/
  • DKI Jakarta: #
  • Jawa Barat: https://ppdb.jabarprov.go.id
  • Jawa Tengah: #
  • Yogyakarta: #
  • Jawa Timur: https://ppdbjatim.net

7 Kriteria Penerima Jalur Afirmasi

Untuk memetakan kriteria penerima PPDB Jalur afirmasi, kita bisa perhatikan contohnya di wilayah ibu kota DKI Jakarta. Di Jakarta, ada tujuh kriteria Calon Peserta Didik Baru (CPDB) yang terbagi ke dalam dua kategori prioritas. Siapa sajakah mereka?

Kuota PPDB Jalur Afirmasi SD, SMP, SMA, dan SMK sebanyak 25 persen dari daya tampung, termasuk kuota anak penyandang disabilitas dua (2) peserta didik per rombongan belajar.

Prioritas pertama dibuka 10 Juni di Jakarta. Sedangkan, prioritas kedua, rencananya dibuka tanggal 19 Juni. Tetapi tak semua CPDB bisa mendaftar jalur ini. Berikut selengkapnya:

A. Jalur Afirmasi Prioritas Pertama

Pendaftar yang bisa memilih Jalur Afirmasi Prioritas Pertama adalah:

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat