kievskiy.org

Mengenal Teknologi Hill Start Assist, Bisa Bikin Kamu Tetap Nyaman Saat di Tanjakan

SIMAK teknologi mobil hill start assist (HSA) yang membuat mobil menjadi lebih aman ketika sedang berada di tanjakan.
SIMAK teknologi mobil hill start assist (HSA) yang membuat mobil menjadi lebih aman ketika sedang berada di tanjakan. /Instagram.com@nissanid Instagram.com@nissanid

PIKIRAN RAKYAT - Berbagai inovasi dan teknologi kini dibenamkan pada mobil-mobil modern saat ini.

Salah satunya untuk pendukung keselamatan saat berkenda.

Seperti Anti lock braking system (ABS), Electronic Brake Distribution (EBD), dan juga Brake Assist (BA).

Namun ada teknologi lainnya yang bisa mengamankan kendaraan ketika sedang berada di tanjakan.

Baca Juga: Chevrolet Tiongkok Luncurkan Blazer Terbaru, Kapasitas Lebih Besar hingga Muat 7 Penumpang

Teknologi itu ialah Hill Start Assist (HSA).

Nissan Indonesia menjelaskan sistem kerja teknologi ini melalui akun Instagram mereka pada Jumat, 17 April 2020.

"Dengan fitur Hill Start Assist, kendaraan akan otomatis berhenti sejenak selama beberapa detik.

"Dan menjaganya agar tidak mundur saat di tanjakan," jelas akun Instagram @nissanid.

Baca Juga: Rilis Akhir Tahun 2020, Tesla Siapkan Unit Taksi yang Bisa Nyetir Sendiri

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat