kievskiy.org

Mengenal Teknologi Sensor Automatic Wiping, Fitur yang Gak Bikin Repot Pengemudi

PEUGEOT 5008
PEUGEOT 5008 /Dok Astra Peugeot Dok Astra Peugeot

PIKIRAN RAKYAT - Teknologi pada mobil sejatinya diciptakan untuk mempermudah atau memberikan kenyamanan dalam berkendara.

Hal ini yang coba diapliasikan Peugeot dalam menciptakan teknologi pada setiap produknya.

Seperti salah satunya teknologi Sensor Automatic Wiping (SAW).

Baca Juga : Lengkapi Pilihan, Peugeot 3008 SUV Allure Plus Kini Miliki Warna Baru

Lantas apa itu Sensor Automatic Wiping dan bagaimana cara kerja serta fungsinya?

Sensor Automatic Wiping merupakan komponen pendukung kala turun hujan. Fungsinya untuk mengaktifkan tuas wiper secara otomatis, terutama di saat mobil terkena terpaan air hujan.

Alhasil fitur SAW akan berfungsi jika saklar wiper di tuas sebelah kiri kemudi sudah di posisi Auto.

Baca Juga : Beli Wuling Almaz Saat Pandemi COVID-19, Bisa Dapat Diskon hingga Rp 25 Juta

Bila sudah mengaktifkan fungsi SAW maka pengemudi tidak perlu lagi mengatur kecepatan wiper meskipun curah hujan semakin deras.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat