kievskiy.org

Macam-macam Puasa, dari Wajib Sampai yang Haram Dilakukan Umat Muslim

Ilustrasi. Macam-macam jenis puasa yang wajib hingga yang haram dilakukan umat muslim.
Ilustrasi. Macam-macam jenis puasa yang wajib hingga yang haram dilakukan umat muslim. Pixabay/RitaE

PIKIRAN RAKYAT - Ibadah puasa yang dijalani oleh umat Muslim tidak hanya yang bersifat wajib saja.

Dalam Islam, terdapat berbagai jenis puasa, mulai dari yang wajib sampai dengan haram dilakukan.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari buku 'Almanak Alam Islami Sumber Rujukan Keluarga Muslim Milenium Baru' terbitan Pustaka Jaya yang ditulis oleh Rachmat Taufiq Hidayat, H. endang Saiuddin Anshari, Thomas Djamaluddin, dan Nia Kurnia, berikut penjelasannya.

Puasa bagi umat Muslim terbagi ke dalam empat kategori, antara lain:

Baca Juga: Haji Faisal Murka Doddy Sudrajat Tuduh Vanessa Angel Hamil Duluan, Klaim Tak Pernah Bertemu

A. Puasa Wajib

Puasa wajib artinya puasa yang harus dilaksanakan oleh seorang Muslim.

Kalau seorang Muslim tidak melaksanakan puasa wajib, maka dia berdosa dan akan mendapatkan hukuman dari Allah SWT.

Puasa wajib ini antara lain:

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat