kievskiy.org

21 Desember Akan Terjadi Fenomena Solstis, Benarkah Manusia Tidak Boleh Keluar Malam?

Ilustrasi bumi - Ada dua fenomena alam yaitu perihelion dan aphelion yang dialami Indonesia pada Januari dan Juli 2022.
Ilustrasi bumi - Ada dua fenomena alam yaitu perihelion dan aphelion yang dialami Indonesia pada Januari dan Juli 2022. /Pixabay/PIRO4D

 

PIKIRAN RAKYAT - Sebuah video dengan narasi tidak boleh keluar pada 21 Desember 2022 menjadi viral di TikTok.

Hal itu dikarenakan akan terjadi fenomena alam yang dinamakan fenomena solstis, ini akan terjadi pada 21 Desember 2022.

Apa yang dimaksud fenomena solstis? Benarkah manusia tidak boleh keluar malam saat fenomena itu terjadi?

Berdasarkan laporan Britannica, fenomena solstis terjadi ketika jalur Matahari berada di paling utara atau selatan dari khatulistiwa Bumi.

Baca Juga: Gempar Fenomena Alam Aneh di Hari Kematian Ratu Elizabeth II, Netizen: God Save the Queen

Selengkapnya cek YouTube Pikiran Rakyat

Fenomena ini akan berpengaruh terhadap waktu di Bumi, yakni pada siang dan malam ini yang akan terasa lebih panjang dari biasanya.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat