kievskiy.org

Daftar Singkat 100 Tuntutan Finansial Fair Play Man City oleh Liga Inggris

Manchester City.
Manchester City. /Reuters/Jason Cairnduff Reuters/Jason Cairnduff

PIKIRAN RAKYAT – Pencinta sepak bola seluruh dunia dikejutkan dengan kabar yang datang dari Liga Inggris dan Man City. Sekira 100 tuntutan atas dugaan pelanggaran keuangan (Financial Fair Play) dilayangkan Liga Inggris kepada klub yang dimiliki pebisnis dari Uni Emirat Arab itu.

Liga Inggris menuding Man City melakukan kecurangan dan pelanggaran terhadap aturan keuangan Liga Inggris selama 9 tahun mulai 2009 hingga 2018. Pada dekade tersebut, Man City memenangi 3 gelar Liga Inggris.

Dilansir Pikiran-rakyat.com dari skysport, Financial Fair Play (FFP) merupakan aturan untuk memastikan keadilan khususnya dalam hal pendapatan dan belanja klub. Aturan FFP secara umum menyatakan bahwa klub yang berlaga di Liga Inggris wajib membelanjakan uang yang hanya berasal dari pendapatannya.

Man City diduga menggunakan ‘uang haram’ dalam beberapa transaksi yang dilakukan selama periode 2009 dan 2018. Salah satunya adalah penggunaan uang yang tidak berasal dari penghasilan klub.

Baca Juga: Laporan Terbaru: Man City Terancam Turun hingga ke Divisi Lima Bila Terbukti Langgar Aturan Keuangan

Pasalnya, Man City tidak menyerahkan laporan keuangan lengkap kepada pihak penyelenggara Liga Inggris. Klub juga tidak menyerahkan remunerasi keuangan yang diberikan kepada salah satu manajer mereka dalam periode tersebut.

Apa saja tuntutan yang dilayangkan kepada Man City oleh Liga Inggris? Berikut daftar singkatnya:

50 Pelanggaran Akurasi Keuangan

Dalam aturan FFP Liga Inggris, setiap klub yang berkompetisi wajib menyerahkan laporan keuangan kepada pihak penyelenggara.

Baca Juga: Muncul Kemungkinan 3 Gelar Liga Inggris Milik Man City Dihapus, Liverpool dan Man United Diuntungkan

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat