kievskiy.org

4 Resep Teh yang Bisa Menghangatkan dan Memberi Efek Rileks bagi Tubuh

MENGHANGATKAN diri saat memasuki musim hujan dan dingin, Ada beberapa resep teh yang bisa dikonsumsi.
MENGHANGATKAN diri saat memasuki musim hujan dan dingin, Ada beberapa resep teh yang bisa dikonsumsi. /Pixabay Pixabay

PIKIRAN RAKYAT – Musim dingin adalah waktu terbaik untuk menyeduh secangkir teh panas yang bisa menenangkan dan membuat tubuh menjadi hangat.

Berikut ini merupakan resep teh terbaik yang wajib Anda konsumsi pada musim dingin atau hujan. Diantaranya.

1. Teh madu lemon jahe

Baca Juga: 4 Makanan dengan Rasa Gurih Alami, dari Makanan Laut sampai Keju

Teh dengan kombinasi madu, lemon dan jahe ini sangat cocok diminum hangat-hangat saat cuaca sedang hujan atau dingin.

Karena madu digunakan didalamnya bisa menyembuhkan gejala seperti pilek dan batuk. Sementara lemon mengandung vitamin C dan antioksidan.

Lemon ini bisa membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Sedangkan jahe bagus untuk menjaga kesehatan saat musim dingin karena bisa menghangatkan.

2. Teh melati dan sup tomat

Baca Juga: 3 Kreasi Olahan Pisang yang Bisa Anda Buat di Rumah

Kombinasi teh dan sup sangat cocok dikonsumsi pada musim dingin. Karena teh melati bisa membuat Anda menjadi rileks.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat