kievskiy.org

Kenali Gejala Radang Amandel, Penyebab dan Cara Mengobatinya

Ilustrasi seorang anak sedang diperiksa radang amandel.
Ilustrasi seorang anak sedang diperiksa radang amandel. /Instagram @fkui.ukk Instagram @fkui.ukk

PIKIRAN RAKYATTonsilitis atau radang amandel merupakan radang yang menyerang dua jaringan berbentuk oval dibagian belakang tenggorokan.

Sebagian besar kasus radang amandel disebabkan oleh infeksi virus, namun dalam beberapa kasus infeksi bakteri pun dapat menyebabkan radang amandel. 

Radang amandel paling sering menyerang anak-anak antara usia pra-sekolah dan pertengahan remaja.

Baca Juga: Markas AS di Irak Diserang Rudal Iran, Donald Trump: Miliki Peralatan Militer Hebat Tak Berarti Harus Digunakan

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari akun Instagram @fkui.ukk, tanda dan gejala umum dari radang amandel yaitu kemerahan dan pembengkakan amandel, sakit tenggorokan.

Lapisan putih atau kuning pada amandel, sulit atau nyeri menelan, demam, suara serak, bau mulut dan sakit kepala.

Untuk memeriksaannya, usap tenggorokan menggunakan kapas di sepanjang bagian tenggorokan Anda.

Baca Juga: Dilarang Lintasi Iran, Garuda Indonesia Alihkan Rute Penerbangan Eropa

Hal ini memang sangat tidak nyaman bagi Anda. Cara yang selanjutnya dengan tes darah.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat