kievskiy.org

7 Bahan Pengempuk Daging Kambing Paling Ampuh

Ilustrasi daging kambing
Ilustrasi daging kambing /Pikiran Rakyat/Amir Faisol

PIKIRAN RAKYAT – Daging kambing jadi salah satu jenis daging populer yang diperoleh dari perayaan Idul Adha 2022.

Daging kurban kambing yang diperoleh dari perayaan Idul Adha 2022 dapat diolah menjadi berbagai jenis masakan, termasuk sop kambing.

Akan tetapi, tak semua orang suka memakan daging kurban kambing lantaran bau khas dan seratnya yang cukup keras.

Baca Juga: Tips Mengolah dan Mengonsumsi Daging Kurban dari Kemenkes, Jangan Sampai Kena Risiko Kesehatan!

Oleh karena itu sebelum mengolahnya, Pikiran-rakyat.com membagikan 7 bahan mengempukan dan menghilangkan bau daging kambing:

Daun Pepaya

Daun papaya dikenal memiliki enzim papain yang dapat ‘membongkar’ serat keras dalam daging kambing.

Cara menggunakan daun papaya untuk mengempukan daging kambing cukup mudah, yakni dengan meremasnya terlebih dahulu hingga cairannya keluar.

Setelah itu, bungkus daging kambing dengan daun papaya yang telah diremas dan diamkan selama 20 menit.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat